Sebaran Pasien Virus Corona di Indonesia, 3.287 Sembuh, 1.028 Meninggal


Sebaran Pasien Virus Corona di Indonesia, 3.287 Sembuh, 1.028 Meninggal

Jakarta

-

Pemerintah mengumumkan jumlah kasus positif virus Corona COVID-19 di Indonesia pada Rabu (13/5/2020) telah mencapai 15.438 kasus. Sebanyak 3.287 pasien dinyatakan sembuh, 1.028 pasien meninggal.

"Kasus sembuh meningkat sebanyak 224 orang menjadi 3.287, kasus meninggal 21 orang sehingga menjadi 1.028 orang," kata juru bicara pemerintah untuk penanganan virus Corona COVID-19, Achmad Yurianto, Rabu (13/5/2020).

Berikut sebaran pasien yang sembuh dan meninggal hingga saat ini.

SEMBUH

Aceh 12
Bali 220
Banten 157
Bangka Belitung 7
Bengkulu 1
DI Yogyakarta 68
DKI Jakarta 1.026
Jambi 3
Jawa Barat 237
Jawa Tengah 229
Jawa Timur 274
Kalimantan Barat 22
Kalimantan Timur 46
Kalimantan Tengah 30
Kalimantan Selatan 24
Kalimantan Utara 14
Kepulauan Riau 77
Nusa Tenggara Barat 114
Sumatera Selatan 73
Sumatera Barat 83
Sumatera Utara 53
Sulawesi Utara 26
Sulawesi Tenggara 17
Sulawesi Selatan 288
Sulawesi Tengah 20
Lampung 22
Riau 49
Maluku Utara 8
Maluku 17
Papua Barat 2
Papua 48
Sulawesi Barat 7
Nusa Tenggara Timur 1
Gorontalo 12

MENINGGAL

Aceh 1
Bali 4
Banten 57
Bangka Belitung 1
Bengkulu 1
DI Yogyakarta 7
DKI Jakarta 449
Jawa Barat 98
Jawa Tengah 66
Jawa Timur 163
Kalimantan Barat 3
Kalimantan Timur 3
Kalimantan Tengah 7
Kalimantan Selatan 9
Kalimantan Utara 1
Kepulauan Riau 11
Nusa Tenggara Barat 7
Sumatera Selatan 9
Sumatera Barat 19
Sumatera Utara 24
Sulawesi Utara 5
Sulawesi Tenggara 3
Sulawesi Selatan 49
Sulawesi Tengah 3
Sulawesi Barat 2
Lampung 5
Riau 6
Maluku 4
Papua 6
Papua Barat 1
Gorontalo 1

Simak Video "3 WNI di Kapal Pesiar Jepang Positif Corona"
[Gambas:Video 20detik]
(naf/up)

Terima kasih telah datang artikel ini Sebaran Pasien Virus Corona di Indonesia, 3.287 Sembuh, 1.028 Meninggal

Post a Comment

0 Comments