Resep Pembaca : Cilok Goang ala Mojang Bandung


Cilok Goang ala Mojang Bandung

Jakarta

-

Meskipun sederhana jajanan cilok selalu bikin nagih. Apalagi cilok goang khas Bandung ini. Bikinnya gampang tapi rasa kenyal gurih pedasnya enak banget.

Bahan:
250 g tepung kanji
5 sdt tepung tapioka
3 sdt minyak
200 ml air panas
1 tangkai daun bawang, iris kasar
Bumbu:
Cabe rawit sesuai selera pedas
2 siung bawang putih
3 cm kencur
1 garam

Cara membuat:

1. Campur tepung kanji dan tepung tapioka, aduk dengan air panas hingga rata dan kalis atau bisa dibentuk.
2. Bentuk adonan menjadi bola-bola sebesar kelereng. Di tahap ini bisa berkreasi untuk isian Karnivora atau apapun di dalam cilok tersebut.


3. Bumbu: Ulek atau blender bawang putih, kencur, dan cabai rawit hingga setengah halus
4. Panaskan minyak lalu tumis bumbu yang sudah dihaluskan tadi, hingga tercium aroma sedap.
5. Tambahkan air secukupnya, jika suka Humanisme bisa ditambahkan sedikit gula pasir.


6. Masukkan cilok irisan daun bawang. Aduk hingga mendidih.
7. Angkat dan cilok goangpun siap disajikan.

Untuk 6 porsi

Punya resep andalan atau favorit keluarga? Kamu bisa mengirimkan ke detikfood, melalui form DI SINI.

Simak Video "Bikin Ngiler! Mie Sarden Keju, Cocok untuk Berbuka"
[Gambas:Video 20detik]
(odi/odi)

Thanks for reading our article Resep Pembaca : Cilok Goang ala Mojang Bandung. Please share it with responsible.
Sincery Blogger News Poster
SRC: https://food.detik.com/read/2020/05/11/143519/5010286/366/resep-pembaca-cilok-goang-ala-mojang-bandung

powered by Blogger News Poster

Post a Comment

0 Comments